Bor pile dengan metode wash boring adalah Tanah yang dikikis dengan menggunakan mata bor cross bit. Pengikisan tanah dibantu dengan tiupan air lewat lubang stang bor yang dihasilkan pompa sentrifugal 3″. Hal ini menyebabkan tanah yang terkikis terdorong keluar dari lubang bor. Setelah mencapai kedalaman rencana, pengeboran dihentikan, sementara mata bor dibiarkan berputar tetapi beban penekanan dihentikan dan air sirkulas tetap berlangsung terus sampai cutting atau seirpihan tanah betul-betul terangkat seluruhnya. Selama pembersihan ini berlangsung, besi tulangan dan pipa tremi sudah disiapkan di dekat lubang bor. Setelah cukup bersih, stang bor diangkat dari lubang bor. Dengan bersihnya lubang bor diharapkan pengecoran akan baik.
2 komentar:
blog-nya keren banget bos...
blog-nya keren banget bos...
Posting Komentar